Kamis, 08 April 2010

PELAJAR?

Siapapun anda yang pasti pernah menjadi pelajar di sekolah baik sekarang maupun dulu ketika masih berstatus pelajar, yang menjadi pertanyaan sekarang adalah Sebagai seorang pelajar sudah mencerminkan bahwa ia seorang yang terpelajar?

Masih banyak dijumpai anak-anak pelajar yang membolos, kongko-kongko, dan kenalkalan remaja yang lain sehinga apa yang seharusnya disandangnya sebagai orang yang terpelajar berubah menjadi orang yang kurang ajar baik di lingkungan sekolahnya maupun di lingkungan tempat tinggalnya.

Kalau sudah begitu siapa yang disalahkan? Guru/ orang tua / anak?

Saatnya perlu merefleksikan apa yang telah terjadi dan berubahlah jangan saling mencari kambing hitam!!!!!!!!!